TP 2 M3




1. Kondisi
[Kembali]

Buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 2 ubah besar sumber dengan 3 v

2. Gambar [Kembali]





3. Video [Kembali]








4. Prinsip [Kembali]

Pada percobaan 2, IC 74LS90 dan IC 7493 merupakan komponen utk counter. Pada kaki Clock tiap-tiap input diberikan sinyal clock. Pada percobaan di dapat, dengan dirangkai seperti gambar 1 di atas, output nya merupakan bilangan yang random atau melompat-lompat, tidak berurutan. Hal itu karena input CKA menjadi output Q0 dan CKB menjadi output untuk Q1, Q2, dan Q3. Hal ini juga menyebabkan, hubungan Q0 dan Q1 hubungannya sinkronus, seharusnya menjadi asinkronus agar bebrurutan. Untuk itu, kaki CKB dihubungkan ke kaki Q0 (seperti gambar kedua), maka outputnya merupakan urutan bilangan dari 0 ke 1. Pada IC 74LS90 menghasilkan output dari 0-9, sedangkan IC 7493 outputnya yaitu 0-15.

5. Link [Kembali]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  BAHAN PRESENTASI MATA KULIAH ELEKTRONIKA OLEH: Suci Maretta Salim 2010951002 Dosen Pengampu: Darwison, M.T. 2020/2021 Referensi: a. Darwis...