LA2 M2




1. Alat dan Bahan [Kembali]

    a). Laptop


B. Bahan



Jumper



Breadboard



Potensiometer



Kabel USB arduino uno

   

    a). Komponen Output



Motor Servo
 


    b). Komponen Lainnya
            
            -Mikrokontroler


Modul Arduino


2. Rangkaian [Kembali]





3. Prinsip Kerja [Kembali]

Pada percobaan 3 diminta untuk membuat rangkaian seperti yang ada pada modul, yang mana dibuat rangkaian untuk mengatur kecepatan motor servo. Kondisi yang diminta adalah potensiometer diatur diputar ke kanan dan kiri. Digunakan arduino uno, motor servo, dan potensiometer. Potensiometer sebesar 10k Ohm yang merupakan resistor yang dapat diatur besar resistansinya ini merupakan input analog, sehingga dihubungkan ke pin A0 pada arduino. Selanjutnya 2 kaki pada potensiometer dihunbungkan masing-masing ke power supplay dan ground. Pada motor DC dihubungkan dari pin 9 arduino yang dapat menghasilkan PWM. Karena yang diminta adalah memutar potensio ke kiri dan ke kanan maka, apabila semakin besar nilai potensiometer maka semakin besar pula output yang dikeluarkan. Begitupun sebaliknya, semakin kecil nilai dari potensiometer maka outputnya juga kecil. Sesuai dengan bacaan pada serial monitor.

Selanjutnya, dimasukkan program ke arduino uno, yaitu:

#include <Servo.h>

Servo myservo;  // create servo object to control a servo
int pos = 0;

#define pot A0 //Deklarasi pin A0 untuk potensiometer
int nilai; //Deklarasi variabel nilai
int output; //Deklarasi variabel output

void setup(){ //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi sekali
myservo.attach(9);
pinMode(pot, INPUT);
Serial.begin(9600); //Set baud rate 9600
}
void loop(){ //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi berulang
nilai= analogRead(pot); //Membaca nilai potensiometer
output= map(nilai, 0, 1023, 0, 180);
myservo.write(output);
//digitalWrite(in2, LOW);
Serial.print("potensiometer: ");
Serial.print(nilai);
Serial.print(" ");
Serial.print("output: ");
Serial.println(output);
delay(2);
}


4. Video Percobaan [Kembali]



5. Analisis [Kembali]

1. Analisa pengaruh potensiometer terhadap kecepatan motor dc ? 
    Jawab:
    Pengaruh potensiometer terrhaddap kecepatan motor dc adalah semakin lebar persentase atau nilai yang dikeluarkan oleh potensiometer maka motor DC akan berputar semakin cepat. Begitu pula sebaliknya, jika semakin kecil nilai pada potensiometernya, maka semakin lambat untuk kecepatan pada motor DC. Dengan mengubah2 nilai pada potensiometer, maka sama dengan mengubah nilai duty cyclenya sehingga mengubah besaran tegangan yang keluar. Semakin banyak tegangan, maka semakin kencang motor dapat berputar.

2. Hitung Vout , ton ,toff  , jika Vin = 5V , Duty Cycle = 60 % , Frekuensi = 50 Hz . Dan analisa pengaruh Duty Cycle terhadap kecepatan
    Jawab:
    Vin = 5V
    Duty cycle = 60%
    f = 50 Hz

    Vout = Duty cycle x Vin
            = 60% x 5V
            = 3V
    f = 1/T
    T=1/f = 1/50 = 0.2 s

    ton = 60/100 x 0.2
          = 0.12s

    toff = 0.2-0.12
           = 0.08s

    Semakin besar persentase duty cycle, maka semakin besar Vout, semakin besar duty cycle semakin lama juga periode on, maka akan semakin lama pula tegangan akan aktif. Kedua faktor inilah yang menyebabkan motor akan bergerak cepat atau lambat.

6. Download [Kembali]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  BAHAN PRESENTASI MATA KULIAH ELEKTRONIKA OLEH: Suci Maretta Salim 2010951002 Dosen Pengampu: Darwison, M.T. 2020/2021 Referensi: a. Darwis...